Asad Maulana, Muh. Rafiq Amiluddin dan Asri Wulandari dibawa bimbingan bapak Dr. Ir Bambang Sardi, ST MT berhasil meraih juara 2 pada awarding Innovillage 2023 dengan judul penelitian “Inovasi Fruit Leather Berbasis Buah Kelapa dan Daun Kelor Sebagai Pencegahan Stunting Melalui Digital Sociopreneurship Mewujudkan Desa Ekonomi Kreatif”.
Kategori: Prestasi
-
MAHASISWA BERPRESTASI
[pdf-embedder url=”http://kimia.fmipa.untad.ac.id/wp-content/uploads/2023/05/Sertifikat-Peserta-PILMAPRES-juara-1-2.pdf” title=”Sertifikat-Peserta-PILMAPRES-juara-1-“]
-
Presteasi Program Studi S1 Kimia: Tingkat kelulusan tepat waktu mencapai 56%
Satu lagi prestasi yang ditorehkan Program Studi S1 Kimia, menurut data dari pihak Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Tadulako, kelulusan tepat waktu untuk angkatan 2016 (lulus pada tahun 2020) mencapai 56,36%. Hasil tersebut menempatkan Kimia di peringkat 1, menyusul Biologi di peringkat 2 dengan 37,5% ditempat ketiga dan keempat ada statistika dan matematika dengan presentasi masing-masing 29,49% dan 23,53%, Fisika di tempat kelima dengan 21,05% dan Farmasi di tempat keenam dengan 15,79%