Breaking News

Pendidikan Agama Islam

Deskripsi Matakuliah:

Mata kuliah  Pendidikan Agama Islam akan menganalisis berbagai konsep dan teori tentang : mengapa dan bagaimana pendidikan Islam di perguruan tinggi, Bagaimana manusia bertuhan, agama menjamin kehidupan manusia, mengintegrasikan Iman, Islam, dan Ihsan dalam membentuk Insan Kamil, Membangun paradigma Qur’ani, Membumikan Islam di Indonesia, Islam membangun persatuan dalam keberagaman, Islam dalam menghadapi tantangan modernisasi, Kontribusi Islam dalam Pengembagangan Peradaban Dunia, Peran dan fungsi masjid, kampus dalam pengembangan budaya Islam, Pandangan Islam tentang zakat dan Pajak

Pokok Bahasan:

1)Ruang lingkup Pendidikan Agama Islam 2)Tsawawuf, 3)Konsep Keimanan 4) Sejarah / asbabun Nuzul, 5) Sejarah, 6) Azas Toleransi, 7),Kehidupan 8), 9)Sejarah, 10) Ekonomi

Daftar Pustaka:

  • Abdullah, M Amin. 2006. Islamic Studies di Perguruan Tinggi: Pendekatan Integratif-Interkonektif. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
  • Algard, Hamid. 1985. Ali Syari’ati: Sosiologi Islam. Yogyakarta: Ananda
  • Ali, Mukti. 1989. Islam Modern. Bandung: Mizan.
  • Al-Qosimi, Muhammad Jamaluddin. 1986. Bimbingan untuk mencapai Tingkat Mu’min: Ringkasan Ihya ‘Ulumiddin (Terjemahan). Bandung: CV. Diponegoro