Breaking News

Pendidikan Pancasila

Deskripsi Matakuliah

Mata kuliah ini memberikan dasar pemahaman tentang konsep dasar Pancasila sebagai dasar falsafah negara dan segala hal yang terkait dengan eksistensi dan perwujudan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan bernegara di setiapĀ  bidang pembangunan. Dalam mata kuliah ini dibahas Pengantar Pendidikan Pancasila, Pancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia, Pancasila Sebagai Dasar Negara Republik Indonesia, Pancasila Sebagai Ideologi Negara Republik Indonesia, Pancasila Sebagai Sistem Filsafat, Pancasila Sebagai Sistem Etika, Pancasila Sebaagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu

Pokok Bahasan:

1) Pengantar Pendidikan Pancasila, 2)Pancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia, 3) Pancasila Sebagai Dasar Negara Republik Indonesia, 4) Pancasila Sebagai Ideologi Negara Republik Indonesia, 5) Pancasila Sebagai Sistem Filsafat, 6) Pancasila Sebagai Sistem Etika, 7) Pancasila Sebaagai Dasar Nilai Pengembangan Ilmu.

Daftar Pustaka:

  1. Buku Ajar Pendidikan Pancasila Untuk Perguruan Tinggi Cetakan I. Direktorat Jendral Pembelajaran dan Kemahasiswaan Tahun 2016
  2. Modul Pendidikan Pancasila. 2013. Kementerian Pendidikan Nasional.
  3. Juraid Abdul Latief, 2004. Pendidikan Pancasila, Palu: Yamiba.
  4. S, Kaelan. 2010. PendidikanPancasila. Yogyakarta: Paradigma.
  5. Zubair, AC. 1990. KuliahEtika. Jakarta: Rajawali Pers